Tangsel - Kota Tangerang Selatan siap menjadi tuan rumah Indonesia Creative Cities Festival (ICCF) 2024, sebuah ajang nasional yang merayakan ide, inovasi, dan kolaborasi kreatif. Festival ini akan berlangsung pada 12-15 Desember 2024, menghadirkan tema "Komuniti Tangguh, Komuniti Berkelanjutan."
Berikut adalah rangkaian acara yang akan memanjakan masyarakat dan pelaku industri kreatif:
Baca juga : Anggun Sukses Gelar Konser Enchanting Anggun and Friends