DECEMBER 9, 2022
JAKARTA

Enam Pohon Tumbang di Jakarta Akibat Hujan Deras dan Angin Kencang

post-img
Petugas Gulkarmat Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu mengevakuasi pohon tumbang di kawasan Koja Jakarta Utara pada Kamis dini hari. (ANTARA/HO Gulkarmat Jakut dan Kepulauan Seribu)

JT – Enam pohon tumbang akibat hujan deras disertai angin kencang yang melanda Jakarta sejak Rabu malam, demikian laporan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta.  

"Tidak ada korban akibat kejadian pohon tumbang ini," ujar Kepala Pusat Data dan Informasi (Kapusdatin) BPBD DKI Jakarta, Mohamad Yohan, di Jakarta, Kamis (9/1).

Baca juga : Pemerintah Provinsi DKI Jakarta Ajak Guru Jadi Inspirator, Bukan Sekadar Pengajar

Insiden pohon tumbang terjadi di beberapa lokasi, yakni dua pohon di Jakarta Pusat, dua pohon di Jakarta Timur, dan dua pohon di Jakarta Utara. Salah satu pohon tumbang di Jakarta Utara bahkan menimpa sebuah rumah dan kabel PLN.  


Tentang Kami

Jakartaterkini.id merupakan transformasi dari Media sosial Instagram Jakarta terkini, yang lahir sejak tahun 2017 silam. Melalui media online kami ingin lebih berkomitmen dalam menghadirkan beragam informasi yang lebih luas, komprehensif dan faktual.

Kami berfokus menjadi media lokal Jakarta yang terkini, sesuai dengan tag line kami, Informasi terkini di Jakarta. Dibawah naungan JTN Media kami terus beradaptasi dalam segala aspek sesuai dengan perkembangan sosial terkini. Selain itu kami juga terus melakukan inovasi terhadap perkembangan teknologi agar dapat memenuhi keinginan khalayak dalam mengakses informasi.

Kami adalah media yang Independent dengan mengedepankan kaidah jurnalistik, disajikan secara berimbang tanpa intervensi.

Bicara Jakarta..?! Jakarta terkini, Informasi terkini di Jakarta, Powered by JTN Media. 

 
Cart